Babinsa Serda Agusti Turun Menyapa, Silaturahmi Hangat Cetak Kedekatan dengan Warga Babinsa Koramil Sungai Bengkal Serda Mahfus Menyapa: Komsos Bangun Ketahanan Wilayah dari Akar Kambing Sehat, Rakyat Sejahtera: Langkah Nyata Babinsa Koramil Rimbo Bujang di Suka Jaya Peduli Rakyat Kecil, Babinsa Sertu Afrizal Kawal Bantuan Langsung Tunai dengan Hati Babinsa Serka Agus S Turun ke Kebun! Babinsa dan Warga Bersatu Jaga Ketahanan Pangan Desa

Home / Berita / Loker

Senin, 16 Desember 2024 - 08:54 WIB

Babinsa Desa Cermin Alam Kecamatan VII Koto Ilir Dampingi Petani Dalam Peningkatan Keatahanan Pangan

Kodimbute.co.id, Tebo –Babinsa Desa Cermin Alam, Koramil 416-04/Plt, Koptu Ronal Situmorang, melakukan monitoring kegiatan ketahanan pangan di wilayah binaannyan  di Desa Cermin Alam, Kecamatan VII Koto Ilir  Kab Tebo Senin (16/12/2024).

Dalam kesempatan tersebut, Koptu Ronal Situmorang turut serta meninjau langsung kondisi lahan pertanian milik warga. Ia memberikan dorongan semangat kepada para petani agar terus berinovasi dan menerapkan metode bercocok tanam yang efektif dan efisien.

“Sebagai Babinsa, saya berkewajiban untuk mendampingi dan memotivasi masyarakat khususnya petani dalam mengembangkan potensi pertanian. Ini penting agar ketahanan pangan di desa kita tetap terjaga dan semakin maju,” ujar Koptu Ronal.

Kegiatan monitoring ini mendapat respons positif dari para petani. Mereka merasa terbantu dengan perhatian serta dukungan yang diberikan oleh Babinsa.

Salah satu petani setempat menyampaikan apresiasi atas kehadiran Babinsa di tengah-tengah mereka. “Kami merasa lebih termotivasi dan terbantu. Dengan arahan Babinsa, kami jadi lebih paham bagaimana cara memaksimalkan hasil pertanian kami,” ungkapnya.

Pendampingan yang dilakukan Babinsa ini sejalan dengan program ketahanan pangan nasional yang dicanangkan pemerintah. Dengan adanya peran aktif dari aparat kewilayahan seperti Babinsa, diharapkan kesejahteraan petani dan produktivitas pangan di desa binaan dapat terus meningkat.

Koramil 416-04/Plt melalui Babinsa Koptu Ronal Situmorang akan terus mendukung dan mengawal program ketahanan pangan sebagai bagian dari tugas pokok TNI AD dalam membantu masyarakat di bidang pertanian.

 

Baca Juga  Tim Wasev TMMD ke-123 Berpesan agar Rumah Hendri Dijaga dan Dirawat

Share :

Baca Juga

Berita

Babinsa Koramil Rimbo Bujang Turun ke Desa, Teguhkan Komitmen Damai dan Aman di Wana Mulya!

Berita

Babinsa Serda Nafoliontri Jalin Komsos dengan Petani Padi

Berita

Babinsa Koramil 416-06/Muara Bungo Laksanakan Komsos dengan Pengurus Ponpes Al Mubaliqin Putra

Berita

Babinsa Koramil Pulau Temiang Bersinergi dengan Bhabinkamtibmas dalam Komsos di Desa Malako Intan

Berita

Babinsa Desa Semambu Laksanakan Komsos dengan Warga Binaan

Berita

Babinsa Koramil 416-06/Muara Bungo Patroli Gulbencal Dan Karthula Di Desa Senamat

Berita

Babinsa Serda Wen Lepi Jalin Silaturahmi dengan Tokoh Masyarakat di Bulan Syawal

Berita

Babinsa Koramil Tanah Tumbuh dan Rakyat, Bersatu di Warung Sarapan untuk Keamanan Desa