Babinsa Koptu Hijrah Pantau Perkembangan Anak Stunting Di Desa Bedaro Babinsa Koramil 416-06/Muara Bungo Patroli Gulbencal Dan Karthula Di Desa Senamat Babinsa Koramil 416-02/Tanah Tumbuh Lakukan Pendampingan Pengembangan Tanaman Ubi Untuk Ketahanan Pangan Babinsa Koramil 416-04/Pulau Temiang Melaksanakan Kegiatan Sosialisasi Stanting Babinsa Sertu Yuli Erwa Lakukan Komsos untuk Pererat Silaturahmi dengan Warga Desa Suka Jaya

Home / Berita / Berita Koramil

Senin, 2 September 2024 - 11:46 WIB

Babinsa Komsos Dengan Petani, Sebagai Wujud Kepedulian Guna Meningkatkan Hasil Pertanian

Kodim0416bute.co.id, Tebo – Dukung upaya pemerintah mewujudkan swasembada pangan, Babinsa Koramil 416-05/Muara Tebo Kodim 0416/Bute Serda Agusti Hertanto melaksanakan Kegiatan Komsos dengan Petani di wilayah binaan dalam rangka pembinaan pemberdayaan petani dalam meningkatkan produksi hasil pertanian di Kelurahan Tebing Tinggi Kecamatan Tebo Tengah Kabupaten Tebo, Senin (02/09/2024).

Sembari santai sambil beristirahat di gubuk milik bapak tarno, terlihat suasana ceria dan humanis Babinsa bersama dinas pertanian dan para Petani, berinteraksi memperbincangkan dalam upaya meningkat kan hasil pertanian baik padi,jagung, dan tanaman buah seperti buah alpukat selain itu juga membahas situasi keamanan kebun milik warga.

“Komsos yang dilakukan Babinsa ini, selain untuk mempererat silaturahmi dengan warga binaan, juga sebagai upaya tukar pikiran ataupun pendapat sesama petani,” ujarnya.

Lebih lanjut dikatakan, Komsos yang dilakukan Babinsa merupakan wujud keseriusan TNI dalam membantu pemerintah guna mewujudkan swasembada pangan serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat,” pungkasnya.

Baca Juga  Babinsa Desa Rantau Api Bersama Warga Pantau Perkembangan Tanaman Pangan

Share :

Baca Juga

Berita

Babinsa Serka Sunaryo Bersama Bhabinkamtibmas Pantau Perkembangan Tanaman Pangan

Berita

Cegah Stunting Babinsa Desa Serda Deva Berikan Sosialisasi Kesehatan Gizi Anak Anak 

Berita

Babinsa Desa Rantau Api Bersama Warga Pantau Perkembangan Tanaman Pangan

Berita

Babinsa Serka Efekno sambangi pembuatan tempe dan tahu di wilayah desa binaan

Berita

Babinsa Desa Lubuk Landai Pantau Perkembangan Tanaman Warga dalam Upaya Ketahanan Pangan

Berita

Babinsa Koramil 05/Muara Tebo Ajak Warga Desa Teluk Singkawang Manfaatkan Lahan Kosong

Berita

Manfaatkan Warung Kopi, Babinsa Koramil 416-05/Muara Tebo Sertu Hardi Sambangi Warga

Berita

Babinsa Desa Tanjung Hadiri Musrenbangdus Penetapan APBDus Tahun 2025