Bersama Generasi Emas, Babinsa Koramil Muara Bungo Teguhkan Harapan Menuju Indonesia yang Berkarakter Komsos di Tengah Sawah, Babinsa Koramil Rimbo Bujang Satukan Tekad Wujudkan Desa Mandiri Dari Balai Desa ke Hati Rakyat: Babinsa Koramil Sungai Bengkal dan Perangkat Wujudkan Desa Aman Langkah Tenang Babinsa Koramil Muara Tebo, Menyapa Warga, Menyatukan Hati Bersama Warga Ulak Banjir, Babinsa Koramil Pulau Temiang Bangkitkan Perlawanan Tanpa Senjata Melawan Narkoba

Home / Berita / Loker

Sabtu, 7 Desember 2024 - 15:57 WIB

Babinsa Koptu Dedi Antoni Sitorus Komsos Bersama Pemilik Bengkel Himbau Berikan Pelayan Terbaik Kepada Pelanggan

Kodim0416bute.co.id Tebo – Babinsa 416-03/Sungai Bengkal Koptu Dedi Antoni Sitorus melaksanakan Komunikasi Sosial (komsos) bersama Bapak Zainal selaku pemilik bengkel motor di Desa Kemantan Kecamatan Tebo Ilir Kabupaten Tebo, Sabtu (07/12/2024).

Dalam Komsos tersebut Babinsa Koptu Dedi Antoni Sitorus menyampaikan agar selalu utamakan faktor keselamatan kerja dan kepuasan serta kepercayaan pelanggan agar apabila kepuasan pelanggan tercipta maka pelanggan akan kembali lagi untuk mengajak teman, tetangga untuk memperbaiki motor ke bengkel ini.

 

 

Selain itu Babinsa juga menghimbau tetap Jaga kebersihan jangan buang sampah sembarangan terutama oli-oli bekas karena bisa menyebabkan pencemaran lingkungan, “Siapkan lah tempat yang memang khusus untuk menampung oli-oli bekas agar manfaat kembali bekas oli bisa di jual kembali,

Baca Juga  Jalin Silaturahmi Serda Hamdan Sambangi Rumah Warga

Share :

Baca Juga

Berita

Babinsa Kopda Jumadi Desa Tanjung Menanti Laksanakan Kegiatan untuk Pencegahan Stunting

Berita

Babinsa Serma Mulyadi Gelar Komsos dengan Tokoh Masyarakat Kelurahan Pasir Putih

Berita

Anggota Satgas TMMD Kodim 0416/Bute makan Siang Bersama di Rumah Orang Tua Asuh Seperti Keluarga Sendiri

Berita

Babinsa Kopda Hasdi Kawal Ketahanan Pangan Lewat Pendampingan Tanaman Tebu

Berita

Dandim 0416/Bute dan Pejabat Tebo Tinjau Posko Terpadu Karhutla dan Pimpin Pemadaman Api di Desa Pemayungan

Berita

Babinsa Koramil Sungai Bengkal Serda Mahfus Menyapa: Komsos Bangun Ketahanan Wilayah dari Akar

Berita

Babinsa Desa Tambun Arang Laksanakan Komsos dan Silahturahmi Bersama Warga

Berita

Babinsa Koptu Mukhlis Dampingi Petani Desa Tebat Manfaatkan Lahan Pertanian