Babinsa Koramil 06/Muara Bungo Lakukan Komsos dengan Ketua Lembaga Adat dan Ketua RT Babinsa Koramil 416-05/Muara Tebo Jalin Silaturahmi dengan Warga Desa Semabu Babinsa Koramil 416-01/Rantau Pandan Sertu Yulierwan Hadiri Pembubaran Panitia Turnamen Sepak Bola Antar Kampung Babinsa Desa Pulau Kerakap Laksanakan Komsos dengan Tokoh Masyarakat Desa Binaanya Babinsa Koramil 416-04/Pulau Temiang Sambangi Pelaku UMKM, Jalin Komsos dengan Pemilik Bengkel Motor

Home /Berita

Sabtu, 28 September 2024 - 13:22 WIB

Babinsa Koramil 06/Muara Bungo Lakukan Komsos dengan Ketua Lembaga Adat dan Ketua RT

Kodimbute.co.id, Bungo –Dalam upaya meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Babinsa Koramil 06/Muara Bungo Kodim 0416/Bute, Serda Mulyadi Tanjung, melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Ketua Lembaga Adat dan Ketua RT 07 RW 08 di Kantor Kelurahan Batang Bungo, Kecamatan Pasar Muaro Bungo, Kabupaten Bungo, Sabtu (28/09/2024).

 

Pertemuan ini membahas pentingnya peningkatan keamanan di wilayah RT dan RW guna menciptakan lingkungan yang damai dan kondusif. Serda Mulyadi Tanjung menekankan perlunya peran aktif seluruh elemen masyarakat, terutama Ketua RT dan RW, dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah agar aktivitas masyarakat dapat berjalan dengan lancar dan aman.

“Kami mengajak seluruh perangkat RT dan RW untuk terus meningkatkan kesadaran keamanan lingkungan. Dengan kerjasama yang baik, kita dapat menciptakan situasi yang kondusif dan mendukung ketenangan masyarakat dalam menjalankan aktivitas sehari-hari,” ujar Serda Mulyadi Tanjung.

Komsos ini merupakan bagian dari upaya Babinsa untuk terus mempererat hubungan dengan para pemangku kepentingan di wilayah binaan, sekaligus memastikan lingkungan tetap aman dan nyaman bagi seluruh warga.

Baca Juga  Manfaatkan Warung Kopi, Babinsa Sertu Hardi Temui Warga di Desa Lubuk Mandarsah

Share :

Baca Juga

Berita

Kodim 0416/Bute Gelar Tradisi Korp Raport Masuk dan Pindah Satuan

Berita

Babinsa Sertu Karben Hutapea Laksanakan Silaturahmi dengan Warga di Desa Pelayang

Berita

Dandim 0416/Bute Hadiri Rapat Koordinasi Lintas Sektoral Pengamanan Pilkada Serentak 2024 di Kabupaten Tebo

Berita

Babinsa Desa Malako Intan Ajak Warga Tingkatkan Pengawasan Anak Remaja

Berita

Babinsa Sertu Afrizal Lakukan Komunikasi Sosial dengan Warga Desa Teluk Panjang Kampung 2

Berita

Babinsa Koramil Rantau Pandan Sertu Andi Iskandar Laksanakan Komsos Bersama Warga di Desa Rantau Pandan

Berita

Babinsa Koramil 416-01/Rantau Pandan Bersama PPL Bahas Solusi Pengendalian Hama Tanaman

Berita

Babinsa Koramil 416-03/Sungai Bengkal Bantu Petani Panen Cabe