Babinsa Koramil 416-04/Pulau Temiang Melaksanakan Kegiatan Sosialisasi Stanting Babinsa Sertu Yuli Erwa Lakukan Komsos untuk Pererat Silaturahmi dengan Warga Desa Suka Jaya Babinsa Koptu Debi Sastriawan Himbau Warga Perhatikan Gizi Anak untuk Cegah Stunting Babinsa Serma Pracoyo Monitoring dan Pengamanan Bimtek Tim Pemenangan Cagub Babinsa Sertu Andi Iskandar Dampingi Warga Berobat ke Puskesmas

Home / Berita / Berita Koramil

Jumat, 27 September 2024 - 11:35 WIB

Babinsa Koramil 416-03/Sungai Bengkal Komsos Dengan Penjual Bika Ambon Keliling

Kodim0416bute.co.id, Tebo – Babinsa Koramil 416-03/Sungai Bengkal Koptu Dedi Antoni Sitorus melaksanakan kegiatan Komsos dengan menyapa warga yang sedang berjualan keliling bika ambon sekaligus pengecekan kepada penjual tersebut agar senantiasa selalu mengecek tanggal masa kadaluarsa dagangan tersebut sebelum di jual kepada konsumen bertempat di Desa Kemantan Kecamatan Tebo Ilir Kabupaten Tebo, Jumat (27/09/2024).

Untuk mengantisipasi kejadian keracunan yang disebabkan oleh makanan ataupun minuman yang dikonsumsi oleh masyarakat umum, Danramil 416-03/Sungai Bengkal Kapten Inf Adrial Nursal memerintahkan kepada seluruh anggotanya untuk melaksanakan himbauan kepada para penjual makanan maupun minuman yang ada diwilayah teritorial Koramil 416-03/Sungai Bengkal untuk selalu menghimbau tentang kebersihan dan bahan-bahan yang terkandung dalam makanan agar di cek betul tangal masa kadaluarsanya sebelum di jual kepada konsumen supaya tidak terjadi hal-hal yang tidak di inginkan.

Kali ini Koptu Dedi Antoni Sitorus yang sedang melaksanakan patroli rutin wilayah binaan menjumpai pedagang bika ambon dengan sigap Babinsa langsung mengecek dan memberikan pesan himbauan kepada penjual tersebut dan setelah dilakukan pengecekan hasilnya tidak ditemukan bika ambon yang berjamur maupun habis masa kadaluarsanya.

Dengan adanya kegiatan pengecekan seperti ini diharapkan masyarakat juga turut berperan serta apa lagi sebagai konsumen hendaknya bijak memilih dan berhati-hati terhadap makanan dan minuman yang di konsumsi setiap hari sehingga tidak berdampak pada kesehatan.

Baca Juga  Babinsa Koramil 416-01/Rantau Pandan Laksanakan Komsos dan Bantu Persiapan Lomba Panjat Pinang

Share :

Baca Juga

Berita

Babinsa Koramil 416-03/Sungai Bengkal Perbaiki Atap Seng Rumah Warga Bocor

Berita

Babinsa Sertu Bakri Ajak Warga Aktifkan Poskamling

Berita

Babinsa Kelurahan Tebing Tinggi Hadiri Acara Doa Bersama di Ponpes Cendikia Qurani

Berita

Dandim 0416/Bute Hadiri Upacara Peringatan HUT ke-79 Kemerdekaan RI di Kabupaten Bungo

Berita

Babinsa Koramil 416-02/Tanah Tumbuh Himbau Warga Awasi Pergaulan Anak

Berita

Babinsa Koramil 06/Muara Bungo Laksanakan Komsos dan Sosialisasi Karhutla di Desa Mulia Bhakti

Berita

Babinsa Serda Zahrudin Laksanakan Komsos dengan Warga Binaan di Desa Rantau Duku

Berita

Dekat dengan Warga Babinsa Serda M. Syafii Laksanakan Komsos dengan Warga Desa Rambah