Babinsa Koramil 416-04/Pulau Temiang Melaksanakan Kegiatan Sosialisasi Stanting Babinsa Sertu Yuli Erwa Lakukan Komsos untuk Pererat Silaturahmi dengan Warga Desa Suka Jaya Babinsa Koptu Debi Sastriawan Himbau Warga Perhatikan Gizi Anak untuk Cegah Stunting Babinsa Serma Pracoyo Monitoring dan Pengamanan Bimtek Tim Pemenangan Cagub Babinsa Sertu Andi Iskandar Dampingi Warga Berobat ke Puskesmas

Home / Berita

Selasa, 10 September 2024 - 08:07 WIB

Babinsa Sertu Umbar Suharmanto Hadiri Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Daftar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPSHP) Tingkat Desa

Kodim0416bute.co.id, Tebo – Babinsa Koramil 416-03/Sungai Bengkal Sertu Umbar Suharmanto melaksanakan kegiatan Komsos dengan menghadiri acara Rapat Pleno Rekapitulasi Daftar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPSHP) Tingkat Desa pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Tahun 2024, bertempat di Kantor Desa Betung Bedara Barat Kecamatan Tebo Ilir Kabupaten Tebo, selasa (10/09/2024)

Dihadapkan dengan makin dekatnya pelaksanaan Pilkada Serentak pada Tahun 2024, diharapkan Rapat Pleno Terbuka ini menjadi sarana vital dalam menentukan jumlah Daftar Pemilih Tetap yang nantinya akan berpartisipasi aktif dalam pesta demokrasi serentak di wilayah Desa Betung Bedara Barat Kecamatan Tebo Ilir.

“Dengan semakin dekatnya Pilkada Serentak tahun 2024 mendatang, TNI dan Polri akan terus mendukung dan mengawal pesta demokrasi yang diselenggarakan dengan tetap berpegang teguh terhadap Netralitas sebagai dasar,” ujar Babinsa.

Sertu Umbar Suharmanto menjelaskan, terkait tahapan Pilkada serentak Tahun 2024, diharapkan data yang valid sehingga tidak terjadi permasalahan baru, dan semoga dalam pelaksanaan kampanye terbuka dapat terlaksana dengan lancar dan aman.

“Diharapkan rapat pleno ini adalah suatu kesepakatan bersama, Kami dari TNI bersama Muspika akan mengawal hingga selesai tahapan Pilkada Serentak Tahun 2024 dengan aman dan damai,

Baca Juga  Babinsa Serda Ridwan Hadiri Pembagian BLT DD Tahap II Tahun 2024

Share :

Baca Juga

Berita

Babinsa Kelurahan Jaya Setia Serka Bastian Himbau Masyarakat Jaga Keamanan dan Ketertiban di Masa Kampanye

Berita

Babinsa Desa Batu Kerbau Ajak Warga Gelar Perlombaan dalam Rangka HUT ke-79 RI

Berita

Dandim 0416/Bute Pimpin Acara Korp Raport Kenaikan Pangkat

Berita

Babinsa Desa Pelayang Bersama Masyarakat Pantau Perkembangan Tanaman Pangan

Berita

Babinsa Koptu Debi Sastriawan Himbau Warga Perhatikan Gizi Anak untuk Cegah Stunting

Berita

Peduli Generasi Muda, Babinsa Koramil 07/Rimbo Bujang Tekan Bahaya Narkoba dan Judi Online

Berita

Babinsa Serma Musri Dampingi Penutupan Launching Rumah Stunting Bestari Diadakan Di Desa Binaannya

Berita

Jalin Sinergitas TNI-Polri, Dandim 0416/Bute Terima Kunjungan Kapolres Bungo