Babinsa Koramil 01/Rantau Pandan Ingatkan Petani untuk Tidak Membakar Hutan Saat Membuka Lahan Baru Manfaatkan Warung Kopi Serka Husin, Laksanakan Komsos dengan Warga Binaannya Babinsa Koramil 416-03/Sungai Bengkal Bantu Renovasi Rumah Warga Babinsa Koramil 416-06/Muara Bungo Hadiri Rapat Koordinasi Persiapan Distribusi Logistik Pemilu Serentak 2024 Babinsa Koramil 416-05/Muara Tebo Hadiri Pembukaan Program Pendidikan Kecakapan Kerja

Home / Berita / Berita Koramil

Selasa, 29 Oktober 2024 - 16:33 WIB

Dekat dengan Warga, Babinsa Koramil 05/Muara Tebo Jalin Komsos di Warung Kopi

Kodim0416bute.co.id, Tebo – Sebagai upaya mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 05/Muara Tebo Kodim 0416/Bute, Serka Hasan, melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan warga Desa Kandang, Kecamatan Tebo Tengah, Selasa (29/10/2024).

Dalam suasana santai di sebuah warung kopi, Serka Hasan menyempatkan diri berbincang-bincang bersama warga setempat mengenai berbagai situasi dan kondisi desa.

Melalui kegiatan ini, Serka Hasan mendengarkan langsung keluh kesah, harapan, dan masukan dari masyarakat terkait keamanan, kebersihan lingkungan, dan beberapa hal lain yang berkaitan dengan kesejahteraan desa. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat tidak hanya sebagai pelindung, namun juga sebagai sahabat dan mitra warga dalam menyikapi berbagai persoalan yang ada.

“Warung kopi adalah tempat yang tepat untuk bertukar informasi dan berinteraksi secara santai dengan warga. Kami berharap melalui komunikasi ini, kami bisa lebih memahami apa yang dibutuhkan masyarakat dan terus menjaga kondusivitas wilayah bersama-sama,” ujar Serka Hasan.

Kegiatan ini adalah salah satu bentuk nyata pendekatan Babinsa dalam mewujudkan kemanunggalan TNI dengan rakyat, serta meningkatkan rasa kebersamaan dan persatuan dalam menjaga ketahanan wilayah.

Baca Juga  Babinsa Pelda Reo Rizad Iswahyudi Dan Babinkamtibmas Komsos Dengan Tokoh Masyarakat

Share :

Baca Juga

Berita

Babinsa Desa Tanjung Belit Hadiri MUSRENBANG Tingkat Dusun di Kantor Rio

Berita

Babinsa Koramil 416-02/Tanah Tumbuh Laksanakan Pendampingan Ketahanan Pangan di Desa Sungai Gambir

Berita

Babinsa Koramil 416-03/Sungai Bengkal Jalin Komsos Bersama Petani Sawit Warga Desa Binaan

Berita

Jalin Keakraban, Babinsa Koramil Tanah Tumbuh Peltu Asmawi Laksanakan Komsos di Desa Rantau Makmur

Berita

Babinsa Kampung Pancasila Dampingi Camat Bungo Dani Meninjau Perehaban Kantor Lurah Sungai Pinang

Berita

Babinsa Sertu Anton Nugroho Hadiri Musyawarah Pembentukan Panitia HUT RI Ke-79 di Desa Gapura Suci

Berita

Babinsa Koramil 416-01/Rantau Pandan Berikan Wawasan Kebangsaan dan PBB kepada Santri Pondok Pesantren Babul Ma’rif

Berita

Babinsa Koramil 06/Muara Bungo Hadiri Musyawarah Laporan Hasil Kebun Plasma Desa Sepunggur