Babinsa Desa Kandang Serka Hasan Ajak Ibu-Ibu Penuhi Gizi Anak untuk Cegah Stunting Babinsa Kopda Rudi Ajak Warga Desa Buat Manfaatkan Lahan Kosong untuk Ketahanan Pangan Babinsa Desa Ulak Banjar Rambahan Sosialisasikan Kegiatan Pilkada kepada Warga Babinsa Desa Lubuk Landai Lakukan Pendampingan dan Pemantauan Tanaman Warga untuk Mendukung Ketahanan Pangan Manfaatkan Warung Kopi, Babinsa Koramil 416-05/Muara Tebo Sertu Hardi Sambangi Warga

Home /Berita / Berita Koramil

Minggu, 27 Oktober 2024 - 13:01 WIB

Babinsa Kopda Rudi Ajak Warga Desa Buat Manfaatkan Lahan Kosong untuk Ketahanan Pangan

Kodim0416bute.co.id,Bungo-Babinsa Koramil 01/Rantau Pandan, Kopda Rudi, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama warga binaannya di Desa Buat, Kecamatan Bathin III Ulu, Kabupaten Bungo, Minggu (27/10/2024).

Dalam komsos tersebut, Kopda Rudi mengajak warga untuk memanfaatkan lahan kosong di sekitar rumah maupun ladang untuk menanam berbagai jenis sayuran guna mendukung ketahanan pangan.

Kopda Rudi menyosialisasikan pentingnya ketahanan pangan di tingkat rumah tangga sebagai bagian dari upaya menjaga ketersediaan bahan pangan. Ia mengajak warga menanam sayuran seperti kacang panjang, terong, kangkung, serta berbagai tanaman lainnya yang dapat memenuhi kebutuhan sehari-hari.
“Dengan menanam sayuran di lahan kosong, kita dapat memenuhi kebutuhan pangan keluarga tanpa harus bergantung sepenuhnya pada pasar. Ini juga bisa membantu menghemat biaya dan memastikan keluarga kita mendapatkan sayuran segar,” ujar Kopda Rudi kepada warga.
Baca Juga  Pastikan tanaman tumbuh dengan baik,Babinsa Sertu Dasiman monitor ketahanan pangan di desa binaan

Share :

Baca Juga

Berita

Babinsa Koramil 02/Tanah Tumbuh Hadiri Acara Musrenbangdus di Desa Lubuk Landai

Berita

Peduli Generasi Muda, Babinsa Koramil 07/Rimbo Bujang Tekan Bahaya Narkoba dan Judi Online

Berita

Beri Motivasi Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Sambangi Warga Usaha Batu Bata

Berita

Babinsa Sertu Umbar Suharmanto Menghadiri Musyawarah Rkpdes Tahun Ta 2025

Berita

Selalu Dekat dengan Warga, Babinsa Koramil 05/Muara Tebo Sertu Umardani Sambangi Warga Binaan di Desa Mangun Jayo

Berita

Babinsa Koptu Wagiyo Melaksanakan Komunikasi Sosial Bersama Warga Binaan

Berita

APEL GELAR PASUKAN DALAM RANGKA PAM PILKADA DI WILAYAH KODIM 0416/BUTE TAHUN 2024

Berita

Babinsa Desa Sako Makmur Gencarkan Edukasi Stunting