Babinsa Sertu Saud Hadiri Rapat Musrenbang RKP Desa Tahun 2025 di Desa Bedaro Rampak Babinsa Kampung Pancasila Lakukan Komsos dengan Pelaku Seni dan Budaya Tari Kuda Lumping Babinsa Koptu Aan Cristian Komsos Dengan Perangkat Desa Binaan Sinergitas TNI Polri, Babinsa Koramil Tanah Tumbuh Bersama Bhabinkamtibmas Laksanakan Komsos Dengan Warga Binaan Babinsa Serda Yulepri Pantau Perkembangan Tanaman Padi di Desa Pekan Jum’at

Home /Berita / Berita Koramil

Selasa, 24 September 2024 - 11:43 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 416-01/Rantau Pandan Bantu Petani Cabe Pasang Mulsa

Kodim0416bute.co.id Bungo –Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan, Babinsa Koramil 416-01/Rantau Pandan, Koptu Muklis, turun langsung membantu petani cabe di Desa Tebat, Kecamatan Muko-Muko Bathin VII, Selasa (24/09/2024).

 

Koptu Muklis membantu para petani memasang mulsa sebagai media tanam untuk kebun cabe milik warga binaannya.

 

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan hasil pertanian serta menjaga stabilitas pangan di wilayah tersebut. “Pendampingan yang kami lakukan adalah bentuk kepedulian TNI terhadap petani, terutama dalam memajukan sektor pertanian agar dapat mendukung ketahanan pangan nasional,” ungkap Koptu Muklis.

 

Pemasangan mulsa merupakan langkah penting dalam pertanian cabe karena dapat menjaga kelembaban tanah, mengurangi pertumbuhan gulma, serta meningkatkan produktivitas tanaman. Warga desa pun menyambut baik bantuan Babinsa yang selalu aktif terlibat dalam setiap aktivitas pertanian.

 

Dengan kegiatan ini, diharapkan hasil pertanian cabe di Desa Tebat dapat meningkat dan mampu memenuhi kebutuhan panga

n lokal.

Baca Juga  Babinsa Koramil 416-01/Rantau Pandan Hadiri Upacara HUT RI ke-79 di Muara Buat

Share :

Baca Juga

Berita

Babinsa Serda Mulyadi Tanjung Lakukan Monitoring Harga Sembako di Pasar Atas Muaro Bungo

Berita

Babinsa Koramil 416-03/Sungai Bengkal Komsos dengan Pemilik Usaha Bengkel Motor

Berita

Babinsa Desa Aur Cino Sosialisasikan Pencegahan Stunting Kepada Keluarga Berisiko

Berita

Babinsa Koramil 05/Muara Tebo Bantu Petani Menyiram Tanaman Sayur di Desa Rantau Api

Berita

Jadi Narasumber PKKMB, Pasiter Kodim 0416/Bute Berikan Materi Wawasan Kebangsaan Dan Bela Negara

Berita

Meriahkan HUT Ke-79 RI, Kodim 0416/Bute Gelar Jalan Sehat dan Perlombaan

Berita

Babinsa Sertu Anton Nugroho Dampingi Petani Desa Gapura Suci Garap Lahan Sayur-Sayuran

Berita

Babinsa Kampung Pancasila Lakukan Komsos dengan Pelaku Seni dan Budaya Tari Kuda Lumping